Kopi dan Jahe Gratis Saat Vaksin di Penengahan Lampung Selatan

PENENGAHAN (8/7/2021) - Kecamatan Penengan, Kabupaten Lampung Selatan mengadakan vaksinasi massal untuk masyarakat yang ada di kecamatan tersebut, Kamis 8 Juli 2021. Warga juga dipersilakan memesan kopi dan wedang jahe secara gratis.

Erdiyansyah, Camat Penengahan, mengungkapkan bahwa setidaknya 300 orang setiap hari akan mendapat vaksin, sampai seluruh warga kecamatan Penengahan tervaksinasi.Selain itu Kecamatan penengahan juga bekerjasama dengan UMKM kecamatan setempat, dengan memberikan ramuan trdaisional peningkat stamina, bagi warga yang sudah di vaksinasi, berupa wedang jahe.

UMKM tersebut juga menawarkan minuman dan kerjainan UMKM asli dari kecamatan Penengahan.

GELLY

0 comments:

Posting Komentar