Diduga Selingkuh, Massa Minta Airlangga Dipecat dari Menko

JAKARTA (11/1/2022) -  Perkara dugaan perselingkuhan antara Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto dengan seorang wanita bernama Rifa Handayani mulai membuat massa turun ke lapangan. Kali ini diawali puluhan orang yang menyebut diri dari Aliansi Peduli wanita tersebut.

Puluhan orang yang tergabung dalam Aliansi Peduli Rifa Hamdayani menggelar unjuk rasa di depan Tugu Monas, Jakarta Pusat, Senin 11 Januari 2022. Mereka membawa sejumlah spanduk yang meminta Presiden Jokowi memecat Ketua Umum Golkar itu dari Menko.

Koordinator Aliansi Peduli Rifa Handayani Kelvin Malelak mengatakan mereka sudah mengklarifikasi dugaan perselingsuhan dengan Rifa. Kini, mereka mengharapkan Airlangga Hartarto melakukan hal yang sama,

Anggota Aliansi Epenk Jawang mengatakan mereka turun ke lapangan karena anti terhadap kasus amoral, apalagi jika dilakukan oleh figur publik, seperti Airlangga, dengan jabatan Ketua Umum Golkar dan Menko Perekonomian.

Keduanya tak menampik kemungkin bergerak terus, apalagi Airlangga mencalonkan diri sebagai Presiden pada Pilpres Tahun 2024 mendatang.

ASRORIE

0 comments:

Posting Komentar