Debat Warga Saat Susah Urus E-KTP di Lampung Tengah


GUNUNGSUGIH (6/2/2020) – Seorang warga marah-marah saat mengurus E-KTP di Kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Lampung Tengah. Sebab, sudah berjam-jam dia menunggu, antriannya dianggap tidak sah.

Berta, warga dari Kecamatan Bandarmataram sempat mendebat petugas Disdukcapil lantaran sudah tiba gilirannya tiba-tiba nomer antrian yang dipeganggnya dianggap tidak berlaku. Dia menuding pelayanan E-KTP amburadul dan carut marut.

Menurutnya, dia sudah menunggu antrian dari pagi hingga siang. Dia mendapat nomor antrian 111. Namun, nomer antrian tidak bergerak dari 1-70.  Petugas sama sekali tidak memberikan kejelasan dan tak kunjung memanggilnya. Akhirnya, dia memilih pulang dengan dongkol dan tangan hampa.

MUSTOPA

2 comments:

  1. Dah biasa buat disdukcapil lampung tengah, tarsok janjinya

    BalasHapus
  2. Dari dulu sampek sekarang tetep aja gitu2 gimana mau mau, masak motor harus bayar parkir ke pol pp.padahal di kantor pemerintahan bukan d suwalayan.

    BalasHapus